Selanjutnya, observatorium itu melaporkan bahwa kota Raqqa, utara tengah Suriah, dibom oleh peswat tempur pada Kamis pagi.
Dalam sebuah pernyataan, observatorium tersebut mengatakan bahwa pemboman kota Raqqa datang setelah pejuang Jabhah An-Nushrah dan mujahidin lain menguasai kantor intelijen militer di kota tersebut, benteng terakhir bagi pasukan Bashar di kota tersebut.[usamah/imo/www.globalmuslim.web.id]
Post a Comment